Penghargaan Terbaik Pelayanan Publik dari Perwakilan Ombudsmam RI Provinsi Sumatera Selatan
Dinas Sosial Kota Prabumulih bersama 4 OPD Di Pemerintah Kota Prabumulih menerima Penghargaan Terbaik Pelayanan Publik dari Perwakilan Ombudsmam RI Provinsi Sumatera Selatan d
Dentra Katerina 14 Mei 2024 194 0 Komentar
Dinas Sosial Kota Prabumulih bersama 4 OPD Di Pemerintah Kota Prabumulih menerima Penghargaan Terbaik Pelayanan Publik dari Perwakilan Ombudsmam RI Provinsi Sumatera Selatan dalam acara Assistensi Pelayanan Publik Pendampingan Prapenilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik Tahun 2024 dan Penyerahan Piagam Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik Oleh Ombudsman RI Tahun 2023 di Lingkup Pemerintah Kota Prabumulih bertempat di hotel Fave Kota Prabumulih


Baca Lainnya :
- Bantuan Korban Bencana Kebakaran di Kelurahan Pasar 2 Kecamatan Prabumulih Utara
Studi Tiru Pelayanan Publik dan Program Kerja Dinas Sosial








